Robin Van Persie mencetak 62 gol dari 75 pertandingan sejak awal Januari 2011, dengan 14 gol di 20 pertandingan terakhir.
PRAKIRAAN SUSUNAN PEMAIN |
WIGAN
Al-HabsiCaldwell, Ramis, Figueroa Boyce, Jones, McCarthy, Beausejour Maloney Di Santo, Kone |
MANCHESTER UNITED
De GeaSmalling, Evans, Vidic, Evra Valencia, Cleverley, Carrick, Young Van Persie, Chicharito |
Selain Antolin Alcaraz, Albert Crusat, Ryo Miyaichi, Piscu dan Ben Watson, semua pemain Wigan dalam kondisi fit dan siap diturunkan.
Kemungkinan besar Roberto Martinez akan memainkan skuat yang sama seperti saat Wigan menang 3-0 atas Aston Villa.
Di kubu Manchester United, Wayne Rooney masih akan absen, demikian juga Nani dan Anderson. Sedangkan Shinji Kagawa berpeluang tampil dari bangku cadangan.
TAHUKAH ANDA? |
- Kemenangan 3-0 atas Aston Villa merupakan kemenangan dengan skor terbesar kedua Wigan di laga away Liga Primer Inggris.
- Musim lalu, Wigan bisa menang 1-0 atas United, yang merupakan poin pertama yang pernah mereka raih atas United.
- Kemenangan musim lalu merupakan salah satu dari lima kemenangan kandang Wigan.
- Wigan gagal mencetak di tujuh laga dari 20 pertandigan di musim ini, dengan prosentase mencapai 35 persen.
- Manchester United meraih 49 angka setelah 20 pertandingan, dan menempati urutan ketiga poin tertinggi dalam sejarah Liga Primer Inggris.
- Van Persie mencetak 62 gol dari 75 pertandingan sejak Januari 2011.
- Manchester United berhasil melesakkan 18 gol dari proses tendangan sudut di musim ini.
- Patrice Evra sudah mencetak enam gol di Liga Primer Inggris untuk Manchester United, di mana empat di antaranya terjadi di musim ini.
- Michael Carrick membuat 3226 umpan di musim ini, 577 lebih banyak di banding pemain lain.
- Tim lawan bermain mencetak gol lebih dulu ke gawang United di 11 pertandingan dari 20 laga di musim ini.
0 komentar:
Posting Komentar